Panasonic incar penjualan satu juta AC
Jakarta (ANTARANews) – Perusahaan elektronik Jepang, Panasonic mengincar penjualan satu juta pengatur suhu udara dalam ruang (AC) di Indonesia dan menjadi pemimpin pasar. “Kami menargetkan pada 2018 (penjualan) satu juta unit AC dengan pangsa pasar sebesar 40 persen,” kata Managing Director Panasonic Appliance Marketing Asia Pasific, Yuji Majima, di Jakarta, Senin. Ia mengatakan Indonesia […]
Panasonic incar penjualan satu juta AC Read More »
